Dosen Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Medan Area melaksanakan Diskusi Dan Jum’at Barokah Online dengan tema “Corona Mengintai Pemudik”

Hari/Tanggal : Jum’at, 15 Mei 2020
Pukul : 14.00 Wib s.d. Selesai
Media : CloudX ( http://aces.accessionmeeting.com/j/1150059147)
Password : barokah
Narasumber : Drs. Indra Muda, MAP
Moderator : Rehia K.I. Barus, MSP