1.Kerjasama Dengan Instansi Dalam Negeri

 

 

No.

 

 

Nama Instansi

 

Jenis

Kegiatan

Kurun Waktu

Kerja Sama

 

Manfaat yang

Telah Diperoleh

MulaiBerakhir
(1)(2)(3)(4)(5)(6)
5Institut Agama

Islam Negeri

Dilakukan dalam bentuk penelitian, pengabdian masyarakat dan sarana dan prasarana20132017Meningkatkan kemampuan dosen dalam bidang penelitian
6Pemerintah Kota Tebing TinggiDilakukan dalam bentuk kualitas Sumber Daya Manusia Masyarakat dan Lingkungan.20132018Meningkatkan kemampuan dosen dalam bidang lingkungan
7Universitas

Negeri Medan

Pendidikan, Pengajaran, Penelitian dan Pengabdian

Masyarakat

20142019Meningkatkan kemampuan dosen dalam bidang pengajaran dan penelitian melalui pelatihan-pelatihan
8Pemerintah Kabupaten LangkatDilakukan dalam bentuk kualitas Sumber Daya Manusia Masyarakat dan Lingkungan20122017Meningkatkan pengetahuan bidang lingkungan.
9POLDASUDilakukan dalam bentuk peningkatan kualitas SDM bidang pendidikan, keamanan, dan ketertiban masyarakat20122017Meningkatkan kemampuan dosen dalam bidang hokum
10DPRD Kabupaten Nias UtaraPendidikan, Penelitian dan Pengabdian,20142017Meningkatkan kemampuan dosen dalam bidang penelitian dan pengabdian masyarakat
11Badan Narkotika NasionalDilakukan dalam bentuk peningkatan kualitas SDM bidang pendidikan, keamanan, dan ketertiban masyarakat20142018Meningkatkan kemampuan   dosen dalam           bidang hokum
12DPRD Nias

Selatan

Pendidikan, Penelitian dan pengabdian masyarakat20152018Meningkatkan kemampuan dosen bidang penelitian dan pengabdian masyarakat.
13BALITBANG Kota MedanDilakukan dalam bentuk kualitas Sumber Daya Manusia Masyarakat dan Lingkungan.20132018Meningkatkan kemampuan dosen dalam bidang lingkungan
14Kementerian Agama Provinsi Sumatera UtaraPendidikan, penelitian danpengabdian masyarakat.20162018Meningkatkan kemampuan dosen bidang penelitian dan pengabdian masyarakat

 

2. Kerjasama Dengan Instansi Luar Negeri

 

 

No.

 

 

Nama Instansi

 

Jenis

Kegiatan

Kurun Waktu

Kerja Sama

 

Manfaat yang telah diperoleh

MulaiBerakhir
(1)(2)(3)(4)(5)(6)
1ISDEV

Universiti Sains Malaysia, Islamic Studies Walailak

University

( ISWU, Thailand)

Pendidikan, penelitian, pengabdian.20122015Mendukung dalam acara seminar, diskusi dan lokakarya
2ISDEV Universiti Sains Malaysia (USM)Pendidikan, pengembangan sumber daya manusia,pertukar an dosen, peningkatan kualitas proses belajar mengajar20102015Dapat memperoleh akses perpustakaan bagai dosen- dosen

UMA dan meningkatkan proses belajar

mengajar berupa

seminar.

3Universiti  Sultan

Zainal Abidin

Pengajaran, Kerjasama Akademik,20152020Penawaran S3 bagi dosen-dosen UMA             dan

kerjasama         di

bidang pertukaran

Staf

4Universiti Kebangsaan MalaysiaPenerbitan Jurnal Internasional, pertukaran dosen

penelitian

20152020Kesempatan bagi dosen untuk memasukkan tulisan       ilmiah dengan index

scopus